Siapkan Diri Bersama Kami Untuk Berkarir & Berkarya di Industri Teknologi Geospasial

star
Image

Semua orang bisa belajar skill untuk teknologi geospasial!

Dot FAQ

Tentang Learning Experience di Geocourse.id

Geocourse.id destinasi utama untuk mendalami ilmu geospasial, sistem informasi geografis, penginderaan jauh, machine learning, geo-komputasi, dan inovasi dalam dunia geospatial. Dengan instruktur berpengalaman dan konten berkualitas, kami membuka pintu

Pembelajaran yang kami sediakan merupakan pembelajaran yang berbasis permasalahan industri yang dapat diselesaikan dengan penguasaan kemampuan dan penggunaan teknologi geospasial terkini. Kami menyediakan kurikulum yang terintegrasi diantaranya analisis sistem informasi geospasial, penginderaan jauh, manajemen basis data spasial, Geo-AI & Machine Learning, cloud computing dan geospatial programming environments

Geocourse.id adalah pionir dalam peningkatan penguasaan teknologi geospasial, membuka potensi besar dari bonus demografi Indonesia yang akan kita capai di 2045.

Geocourse.id berkomitmen untuk menciptakan pengalaman belajar dan peningkatan kemampuan penguasaan teknologi geospasial dengan terpadu untuk berbagai praktik industri ataupun riset keberlanjutan lingkungan dan optimisasi sumber daya. Dengan mengintegrasikan solusi geospasial inovatif, kami siap meningkatkan kemampuan teknologi geospasial kamu. Bersama kami mengungkap lapisan-lapisan lanskap Indonesia dan lanskap global, mendorong pertumbuhan ekonomi, dan membuka jalan bagi masa depan karir kamu. Bergabunglah dengan Geocourse.id dalam perjalanan menuju Indonesia Emas 2045 dan rasakan kekuatan transformasional dari penguasaan teknologi geospasial. Masa depan Indonesia dimulai di sini!

Geocourse.id adalah wadah untuk mengasah kemampuan skill geospatial kamu. Kami menghubungkan kamu dengan para ahli dari berbagai perusahaan, lembaga, dan universitas yang memiliki pengalaman mendalam di bidang penginderaan jauh, sistem informasi geografis tingkat lanjut, pemanfaatan machine learning, geo-komputasi dan spatial data science. Dalam perjalanan pembelajaran kami, kamu akan merasakan pengalaman mendalam dalam mempelajari berbagai topik pemanfaatan sistem informasi geografis, eksplorasi analisis tingkat lanjut dalam penginderaan jauh, dan pemanfaatan machine learning yang inovatif untuk bidang konservasi, perkotaan, perkebunan, pertambangan, kelautan, kebencanaan, dan pemanfaatan sumber daya alam.

Kami memahami bahwa setiap organisasi atau perusahaan memiliki kebutuhan unik dalam hal pelatihan di berbagai bidang dengan teknologi geospasial. Dengan pendekatan yang disesuaikan, kami siap memberikan solusi pelatihan yang pas untuk memenuhi kebutuhan spesifik kamu. Dengan fokus pada pemecahan masalah industri yang konkrit, kami akan membantu mengembangkan kemampuan dan pengetahuan yang dibutuhkan oleh tim kamu.

Tantangan
Industri 5.0

Geocourse.id menjawab tuntutan Revolusi Industri 5.0 dengan penguasaan teknologi geospasial di Indonesia. Kami memberikan akses kepada pelajar untuk mengasah keterampilan dalam geospatial tech yang diperlukan dalam era digital ini.

Pengalaman Belajar dan Peningkatan Kapasitas Geospasial Terdepan di Indonesia

Belajar bersama Expert terdepan di bidangnya

Kami berkolaborasi dan berkembang bersama dengan pakar serta praktisi teknologi geospasial di berbagai bidang untuk memberikan pengalaman belajar yang lengkap dan terpadu untuk kamu!

experienced

Highly Experienced

Expert yang mengajar memiliki pengalaman di industri yang implementatif dan cocok untuk pemula.

connected

Always Connected

Pengalaman belajar yang terpadu dan bersifat long-life learning, kamu akan tergabung dengan komunitas belajar Geocourse.id yang terhubung dengan pakar.

Telusuri berbagai course untuk upgrade skill geospasial kamu di sini!

Dengan akses yang mudah dan terjangkau, ayo mulai pengalaman belajar kamu bersama kami!

Daftar Gratis

Our Expert Instructors

Image

Geocourse

Geocourse

Image

Ahmad Zaenun Faiz

WebGIS Developer

Image

I Nyoman P Indrawan

GIS Practicioner

Image

Diki Nurul Huda

Mining and Exploration GIS Practicioner

Image

Giri Bayuaji

Drone Mapping Practicioner

Image

Dipo Rizki Saleh

Mining and Exploration GIS Practicioner

Image

Teddy Arfaansyah

Drone Mapping Practicioner

Tentang Geocourse.id

“Selama tiga bulan terakhir, saya menjalani perjalanan menarik dengan mengikuti kursus Fullstack Developing WebGIS setiap akhir pekan dengan Predikat 'Outstanding', dimulai dari 15 Juli hingga 5 November 2023. Dibimbing oleh Mas Ahmad Zaenun Faiz, S.Si, dan didukung oleh teman-teman di Geocourse.id, saya berhasil mengembangkan keterampilan membangun WebGIS yang fokus pada fasilitas di kawasan Global Geopark Ciletuh.”

student

Rizky Pramayuda

Product Specialist Product Specialist (Trimble Utilities & Monitoring Solutions) PT GPS Lands Indosolutions

I am pleased to announce that I have completed the training course "Free Course Fullstack WebGIS." I appreciate Geocourse.id for hosting such a great session, and look forward to participating in such a program again.

student

Aljikri Yanto

GIS Assistant Yayasan HAKA